emmazone craft: Belanja Amunisi Craft

Tuesday, June 16, 2015

Belanja Amunisi Craft

Assalamualaikum..
Salah satu hal yang menyenangkan dari apa yang saya kerjakan saat ini adalah.. Saat belanja di toko kain ..yeaaayy....  entah mengapa ya.. saya suka sekali ke toko kain.. bahkan untuk sekedar memperbaiki mood yang lagi kurang oke, cuci mata  memandang kain-kain yang collourfull, mood langsung berubah jadi sumringah dan semangat. Dan mengunjungi Toko kain, menjadi salah satu aktivitas seru bagi weekend saya. Selain ke mall, apa aktivitas seru kamu saat weekend??














2 comments:

  1. Hahahaaa suka kalap ditempat begini trus beli yang gak jelas, ditumpuk aja.

    ReplyDelete
  2. Kok tau Mba... Pengalaman pribadi yaaa... Qiqiiiq

    ReplyDelete

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Aida

Lilypie - Personal pictureLilypie Fourth Birthday tickers

My Wedding

Daisypath - Personal pictureDaisypath Anniversary tickers